Smartphone terbaru Meizu ini hadir dengan membawa prosesor gahar deca core. Chipset yang digunakan adalah MediaTek Helio X20. Bisa dibayangkan saja bagaimana cepatnya smartphone yang satu ini. Tentunya game seberat apapun bisa dijalankan dengan lancar tanpa hambatan.
Nah, bagi anda yang belum tahu informasi lengkap mengenai spesifikasi Meizu Pro 5, bisa langsung simak baik-baik ulasan terbaru dari harga in berikut ini.
Spesifikasi Meizu Pro 5
- Layar: 4,7 inci AMOLED dengan resolusi 1080 x 1920 piksel dan kerapatan 469 ppi with Corning Gorilla Glass 3
- SIM: dual SIM
- Prosesor: deca core MediaTek MT6797 Helio X20 64 bit
- RAM: 3 GB / 4 GB
- GPU: Mali-T880 MP4
- Memori: Internal 32 GB / 64 GB, eksternal micro SD
- OS: Android 5.1 Lollipop
- Internet: 3G HSDPA dan 4G LTE
- Kamera: belakang 13 MP lengkap dengan dual LED flash, depan 5 MP
- Konektivitas: Wi-Fi, Bluetooth, port micro USB
- Navigasi: GPS
- Fitur: Finger Print
Kelebihan Meizu Pro 5
- Layar mantap dengan teknologi AMOLED
- Dapur pacu gahar, bisa main game apapun
- RAM besar
- Memori internal lega
- Sudah mendukung jaringan 4G LTE dual SIM
- Punya fitur finger print
- Layar cukup kecil, hanya 4,7 inci
Harga Meizu Pro 5
Baru : sekitar 4 jutaanBekas/Second : masih belum diketahui
Cek harga terbaru
Sekian informasi mengenai spesifikasi dan harga Meizu Pro 5. Semoga informasi tadi dapat dijadikan referensi sebelum anda memutuskan untuk membeli HP yang mana. Jangan lupa baca informasi menarik lainnya mengenai harga Oppo A33.